Tuesday, January 19, 2010

NASA : BUKTI KIAMAT 2012 DAN PLANET NIBIRU HANYA DONGENG


Beberapa pekan terakhir, semakin sering terdengar kabar mengenai ramalan kiamat oleh suku Maya yang akan terjadi 2012 nanti. Ditambah lagi ditayangkannya film layar lebar berjudul 2012 yang menceritakan tentang hal yang sama. Menanggapi kabar tersebut dengan skeptis, para ilmuwan Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA) meluncurkan halaman di situs resminya yang membantah mitos-mitos seputar

No comments:

Post a Comment